-->

Spesifikasi Redmi Note 8


Spesifikasi Redmi Note 8

Redmi Note 8 mengusung empat kamera di bagian belakang yang memiliki konfigurasi 48MP (sensor ISOCELL GM2) + 8MP (ultra wide) + 2MP (makro) + 2MP (depth sensor). Sedangkan kamera untuk fotoe selfie sudah memliki besaran 13MP.
Redmi Note 8 sendiri mengusung layar seluas 6,39 inci dengan resolusi 1080 x 2340 pixel. Untuk performanya dipercayakan pada prosesor Snapdragon 665 yang akan di sokong RAM 6GB dan ROM 128GB. Sebagai sumber daya sudah tertanam baterai besar berkapasitas 4000mAh lengkap bersama fast charging 18Watt.
Harga Redmi Note 8 dipasarkan 999 yuan atau sekitar Rp1,9 juta dalam versi RAM 4GB dan ROM 64GB, lalu 1.199 yuan atau sekitar Rp2,3 jutaan untuk RAM 6GB dan ROM 64 GB serta 1.399 yuan atau Rp2,7 jutaan dalam versi RAM 6GB dan ROM 128GB. Sayangnya hp Xiaomi terbaru 2019 ini belum masuk pasar Indonesia.
Spesifikasi Xiaomi Redmi Note 8
Kriteria
Spesifikasi
OS Version
9
Ukuran Layar
6.3 inch
Screen Resolution
2340 x 1080 Pixel
Detail Prosesor
SDM665 Snapdragon 665
Jumlah Core
Octa Core
Kecepatan CPU
2 GHz
GPU
Adreno 610
RAM
4 GB
Memori Internal
64 GB
Resolusi Kamera
48 MP
Resolusi Kamera Belakang 2
8 MP
Resolusi Kamera Depan 1
13 MP
USB
Type-C
Kapasitas Baterai
4000 mAh